Jayakarta News – Bersama-sama Mencegah Paham Radikalisme dan Konflik Sosial Serta Menjaga Kearifan Lokal. Itulah tema seminar nasional yang diadakan BEM Universitas Bhayangkara Jakarta Raya di...
Tidak berlebihan jika menyebut Hermawan Sulistyo adalah manusia karate. Lebih 40 tahun lamanya ia tak pernah berhenti berlatih karate, kecuali saat cedera atau sakit. Tak heran...
Setelah melalui perjuangan panjang, dan berpuncak pada peringatan Hari Karate se-Dunia tanggal 7 Oktober, akhirnya Federasi Karate Internasional (WKF), berhasil mengegolkan karate manjadi cabang olahraga (cabor)...
Alkisah, Prof Hermawan Sulistyo pun berkisah tentang guru. Kisah diawali dengan Jepang yang luluh lantak pasca pengeboman Hiroshima dan Nagasaki oleh Amerika Serkat tanggal 6 dan...
Karate menjadi salah satu cabang seni bela diri yang paling banyak dipelajari di Indonesia. Di negeri asalnya, Jepang, karate sangat terkenal. Bahkan menjadi cabang bela diri...
Jika kemudian Prof Hermawan Sulistyo tergerak tekad memimpin Inkai pada periode 2018 – 2022, lebih karena mimpi besarnya menjadikan karate-do sebagai sarana membentuk watak generasi bangsa...
“KARATE sudah seperti agama kedua bagi saya,” cetus Prof Hermawan “Kikiek” Sulistyo, di kediaman Griya Lembah Asri, Depok, kemarin (8/9). Hari itu, Kikiek mengenakan “dogi” (baju...
TRAGEDI tenggelamnya KM Sinar Bangun di Danau Toba, Senin (18/6) petang lalu, membuka borok Kementerian Perhubungan, ASDP, serta para pihak yang seharusnya berkewajiban memberi pertolongan. Benar,...
MINGGU ketiga bulan Juni 2018, bisa jadi sejumlah daerah berada pada tensi politik tinggi. Sebab, kurang lebih dua minggu pasca Idul Fitri dilangsungkan pemungutan suara pada...
KAPOLRI Jenderal Pol. Prof H.M. Muhammad Tito Karnavian, Ph.D yang berkolaborasi dengan peneliti senior LIPI, Prof (Ris) Hermawan Sulistyo, Ph.D, menulis buku Democratic Policing, Selasa (21/11) meluncurkan...