Aneka kisah pilu diceritakan para korban juga keluarga korban tsunami Selat Sunda. Salah satunya adalah Dewi Mariani (22) yang kehilangan saudaranya juga sang nenek yang meninggal. Begitu juga kisah Abdul Rakim (45), pegawai Kemenpora yang berada di sana karena ada gathering kantornya. Dari kejauhan dia menyaksikan Gunung Anak Kerakatau sudah memerah, lalu tiba-tiba mati lampu […]Read More
Tags : Pandeglang
Meskipun disebutkan bahwa erupsi Gunung Anak Krakatau beberapa hari lalu bukan lah yang terbesar namun dampaknya sungguh luar biasa. Erupsi dahsyat itu telah memicu tsunami yang menyebabkan ratusan orang meninggal dan seribu lebih luka-luka, dan kerusakan berbagai bangunan dan sekitarnya. “Erupsi kemarin bukan yang terbesar. Periode Oktober-November 2018 terjadi erupsi lebih besar. Status Waspada (lever […]Read More
Jumlah korban yang meninggal maupun luka-luka yang ditemukan oleh tim SAR gabungan terus bertambah. Data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyebut sampai kini jumlah korban yang meninggal tercatat 375 orang, sementara yang luka-luka 1.459 orang. Sementara yang dilaporkan hilang 128 orang. Diperkirakan jumlah korban masih akan bertambah karena tim evakuasi masih terus bekerja. “Korban tsunami […]Read More
INDAHNYA berwisata di pantai barat Pulau Jawa. Sepanjang pantai barat, terhampar pantai dengan terpaan ombak bersahaja. Sangat banyak objek wisata pantai mulai dari Cilegon, Anyer, sampai Labuan Kabupaten Pandeglang, yang siap dinikmati. Bukan hanya objek wisata, tetapi juga fasilitas penginapan bagi yang hendak mengisi liburan akhir tahun di sana. Mutiara Carita Cottages adalah salah […]Read More
BEBERAPA saksi atas perkara dugaan kecurangan yang dilakukan panitia pemilihan kepala desa saat proses pemungutan suara di Desa Pasireurih, Kecamatan Cipeucang, Kabupaten Pandeglang, mulai dimintai keterangan di unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polres Pandeglang, Jumat (15/12). Informasi yang didapat Jayakartanews, ada sekira tujuh orang saksi warga Desa Pasireurih yang resmi mendapat surat panggilan kepolisian. Namun dari […]Read More
RATUSAN massa pendukung salah satu calon kepala Desa Pasireurih Kecamatan Cipeucang, mengepung Kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Kabupaten Pandeglang, Rabu (15/11). Mereka menuntut panitia Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) tingkat Kabupaten Pandeglang, membatalkan hasil perolehan suara pilkades Pasireurih lantaran terduga panitia melakukan kecurangan dan rekayasa pada pelaksnaan pilkades yang digelar 5 November lalu. […]Read More
GEMPA bumi dan tsunami yang terjadi di Aceh pada 2004 berpotensi terjadi di kawasan selatan Pulau Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara, kata pakar geologi. Peringatan yang disampaikan guru besar Brigham Young University, Profesor Ron Harris, itu merujuk pada hasil risetnya tentang endapan tsunami yang dilakukan pada 2016 di beberapa wilayah selatan Pulau Jawa, Bali, dan Nusa […]Read More
SEKOLAH Menengah Kejuruan (SMK) 2 Pandeglang merupakan satu-satunya sekolah kejuruan di wilayah itu yang dilengkapi dengan beragam fasilitas berpraktek untuk siswa. Sekolah dengan siswa hampir seribu lebih murid ini pun terbagi dalam beberapa kejuruan di antaranya: Multi Media, Teknik Komputer Jaringan (TKJ), otomotif, Teknik Sepeda Motor (TSM), Kelistrikan dan Agro Bisnis Pertanian (AHP dan APT). […]Read More
KALANGAN WARGA kawasan selatan Pandenglang, kecewa dengan kebijakan Pemerintah Kabupaten Pandenglang, karena mengabaikan pembangunan infrastruktur kawasan tersebut, sehingga menimbulkan ekonomi biaya tinggi untuk kepentingan angkutan hasil panen para petani setempat. Setiap panen para petani kerap merugi, lantaran medan jalan sulit di lalui kendaraan baik roda dua maupun kendaraan roda empat, belum lagi ketika musim […]Read More
SITI Alya Nabila gadis remaja kelahiran Pandeglang 9 Juni 2000 ini merasa senang dan bangga berada di lingkungan Kaka-Teteh Pandeglang. Alasannya selain memperoleh pengalaman dan pengetahuan tentang budaya asli daerah kota seribu ulama, gadis berparas cantik ini pun mengaku dirinya suka berpetualang ke tempat-tempat wisata yang ada di wilayah Kabupaten Pandeglang. “Saya bersama teman teman, […]Read More