Video
Diaspora Indonesia: Monica Sukses dengan My Batik Shop

Seorang diaspora Indonesia di Amerika Serikat, Monica Nathan, jeli melihat potensi pasar batik yang begitu besar di AS dan Kanada. Warga Chicago itu merintis bisnis toko batik online, My Batik Shop, sejak 2014. Koleksi batiknya yang lengkap, membuat para pelanggannya puas.
Simak video laporan lengkap dari VOA berikut ini:
Continue Reading