MINGGU ketiga bulan Juni 2018, bisa jadi sejumlah daerah berada pada tensi politik tinggi. Sebab, kurang lebih dua minggu pasca Idul Fitri dilangsungkan pemungutan suara pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di 171 daerah tingkat I dan II di seluruh Indonesia. Data KPU menunjukkan pada DPS (Daftar Pemilih Sementara) Pilkada 2018 di 171 daerah, ada 152,8 […]Read More
Tags : pilkada serentak 2018
TULISAN ini bisa menjadi referensi masyarakat, ketika hendak menelisik rekam-jejak kandidat. Tri Adhianto menjalani karier tidak semata untuk kepentingan pribadi. Pengabdian dan kerja keras adalah petuah orang-tua yang menjadi pegangan hidupnya. “Bekerja harus keras tetapi cita-cita harus tinggi,” kata Tri Adhianto yang kembali mengulang apa yang pernah dikatakan ayahanda tercintanya. Dr. H. Tri Adhianto Tjahyono, […]Read More
KAPOLRI Jenderal (Pol) Haji Muhammad Tito Karnavian memaparkan kinerja Polri sepanjang tahun 2017, dalam konferensi pers di Rupatama Mabes Polri Jakarta minggu lalu. Dalam kesempatan itu, Kapolri juga memaparkan kemungkinan gangguan dan ancaman Kamtibmas pada tahun 2018 khususnya terkait bermacam peristiwa besar di Indonesiaa, seperti Pilkada serentak dan event besar Asian Games. Jendeal Tito juga […]Read More
SETELAH perhelatan Pemilihan Gubernur (Pilgub) Banten usai, suhu politik pemilihan kepala daerah (pilkada) 2018 di Kabupaten Seribu Industri ( Kabupaten Tangerang), Kota Berahlaqul Karimah (Kota Tangerang) dan Kabupaten Seribu Madrasah (KabupatenLebak) mulai hangat. Di Kabupaten Tangerang, Zaki Iskandar (bupati sekarang) sudah bisa dipastikan akan maju lagi di Pilkada 2018. Begitupun dengen Iti Octavia (Bupati Lebak […]Read More