Kabar

Ustadz Somad Terkesan “Supermarket Bencana”

Published

on

Atas penjelasan panjang lebar tentang kebencanaan di Tanah Air, satu hal yang terekam kuat di benak Ustadz Abdul Somad, yaitu kata-kata Kepala BNPB Doni Monardo ihwal “supermarket bencana”.

Semua jenis bencana ada di Indonesia. Jika musim hujan, terjadi bencana banjir dan longsor. Jika musim kemarau terjadi bencana kebakaran hutan. Ditambah erupsi gunung berapi, gempa bumi, tsunami, dan lain-lain. Ditambah, bencana non alam seperti wabah Covid-19.

Apa nasihat Ustadz Abdul Somad? Ikuti video berikut ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Exit mobile version